jakarta memang sangat sedikit jumlah tamannya , klo pun ada itu biasanya tidak terawat ..
salah satu taman di daerah tebet jakarta selatan adalah taman tebet honda.
taman ini berlokasi antara jalan tebet timur dan barat.
taman yang hijau dan rimbun pohon, dilengkapi dengan track joging dan taman bermain anak-anak sangat cocok untuk dikunjungi pada akhir pekan baik untuk bermain bersama keluarga atau berolahraga