Rabu, 06 Januari 2010
Starbucks ....
kopi saat ini bukan hanya sebuah minuman saja... tetapi kini kopi juga merupakan bagian dari lifestyle masyarakat... mengapa disebut demikian ... kopi saat ini bukan hanya kopi yang diminum saat selesai makan, bukan hanya kopi yang dibeli dari warung untuk menemani sore hari tapi kopi saat ini menjadi bagian dari sebuah bisnis, bagian dari pergaulan, bagian dari komunitas..
pertanyaannya mengapa?? coba kita lihat, saat ini tidak sedikit businessman yang mengadakan rapat melakukannya di sebuah cofee cafe, atau anak2 muda yang senang nongkrong kemudian pun melakukan aktifitas bersantai mereka di cofee cafe.. ini adalah lifestyle ... walaupun menurut saya sedikit aneh... ko minum kopi harus di cafe n mahal lagi hehehe
salah satu cofee cafe terkenal adalah Starbucks ... pemiliknya Howard Schult
Awalnya starbucks bukanlah café atau kedai kopi melainkan sebuah toko penjual biji kopi segar yang baru dipanggang baik dalam bentuk utuh maupun gilingan. Didirikan oleh Gerald Baldwin, Zev Sielg dan Gordon Bowker. tetapi kemudian Howard Schult membeli bisnis ini dan membuatnya semakin berkembang seperti saat ini
hal simple yang membuat kita bertanya... mengapa orang mau menghabiskan puluhan ribu hingga ratusan ribu hanya untuk secanggir kopi starbucks ini... padahal kopi kita bisa beli diwarung tidak lebih dari 10 ribu, itu pun bisa untuk berkali2 ... sedangkan starbucks 50rb untuk 1 cangkir..
jawabannya adalah konsep yang berbeda yang ditawarkan oleh starbucks ini, tempat yang nyaman dan orang mau untuk berlama-lama di dalam cofee cafe ini, toilet yang bersih, pelayanan yang ramah, penyajian kopi yang baik, rasa yang luar biasa, penyajian musik yang membuat pelanggan semakin nyaman berlama-lama
0 komentar:
Posting Komentar